iklan top







Selasa, 08 September 2009

PASAR HUNIAN GLOBAL MULAI PULIH

08 September 2009
JAKARTA-123 News: Pasar hunian global mulai memerlihatkan tanda-tanda pemulihan. Tujuh negara kini ikut keluar dari proses koreksi harga hunian. Walau begitu, perlu dicatat pula bahwa di kuartal pertama dan kedua tahun 2009, negara yang mengalami proses koreksi tersebut masih banyak. Sehingga, secara umum bisa disebut bahwa situasi pasar masih negatif sungguhpun ada tanda pemulihan. News letter dari Global Property Guide yang dikeluarkan belum lama ini menjelaskan hal-hal tersebut. News letter itu menjelaskan, di sejumlah negara, pemulihan mulai terjadi di akhir kuartal kedua tahun 2009. Sebelumnya, harga hunian di negara-negara tersebut terkoreksi sepanjang tahun 2008; negara-negara tersebut adalah Tiongkok, Portugal, Australia, New Zealand, Prancis, Swedia, dan Hong Kong. Sementara, sejumlah negara yang lebih dulu pulih sebelum kuartal kedua tahun 2009 adalah Indonesia, Norwegia, Swiss, dan Israel. Di Shanghai, Tiongkok, harga hunian naik 2,09% di akhir kuartal kedua tahun 2009. Pemulihan pasar hunian di Tiongkok-dan keseluruhan perekonomian negara tersebut--banyak ditopan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Recent Posting :
Grab this